ToR Penelitian Mahasiswa

Kepada Mahasiswa Ekbang yang ingin mengajukan Rencana Penelitian untuk tugas akhir, silahkan mengajukan ToR sesuai ketentuan di bawah ini, dan klik tombol di bawah ini.

ToR  yang boleh diajukan adalah ToR  yang telah memenuhi unsur-unsur berikut:

Apabila ketentuan di atas telah dipenuhi, silahkan mengajukan ToR  dalam bentuk File Word, dengan cara klik tombol di bawah ini.  

Proposal Penelitian Mahasiswa

Kepada Mahasiswa Ekbang yang sudah selesai Bimbingan Proposal Penelitian dan ingin melaksanakan Seminar Proposal, silahkan mendaftar melalui tombol di bawah ini.

Proposal Penelitian yang boleh diajukan telah memenuhi kelengkapan, sebagai berikut:

Kelengkapan Proposal Penelitian untuk Seminar:

Bagian Awal Proposal
1. Halaman Judul


2. Lembaran Persetujuan



Bagian Utama Proposal
A.  Judul


B.  Latar Belakang


C.  Rumusan Masalah


D.  Tujuan Penelitian


E.  Manfaat Penelitian


F.  Tinjauan Pustaka


G.  Kerangka Berpikir


H.  Hipotesis (untuk penelitian kuantitatif) 


I.   Metode Penelitian 
Kuantitatif

1. Jenis Penelitian; 

2. Lokasi Penelitian;

3. Populasi dan Sampel;

4. Konsep Penelitian, Definisi Operasional dan Indikator Empirik;

5. Jenis dan Sumber Data; 

6. Metode Pengambilan Data; dan 

7. Teknik Analisis Data. 


I. Metode Penelitian Kualitatif

1. Jenis Penelitian; 

2. Lokasi Penelitian; 

3. Instrumen Penelitian; 

4. Informan Penelitian; 

5. Teknik Pengumpulan Data; 

6. Teknik Analisis Data; dan 

7. Uji Kredibilitas Data.


J. Jadwal Penelitian


K. Biaya Penelitian


Bagian Akhir Proposal
1. Daftar Pustaka


2. Lampiran:
        

a. Kuesioner/Daftar Pertanyaan;       

b. Kartu Konsultasi Bimbingan Proposal;
        

c. dan kelengkapan lainnya.